Novel Baswedan disiram air keras sepulangnya dari ibadah Shalat Subuh, 11 April 2017 lalu.
Hingga kini mantan penyidik KPK itu tidak bisa melihat dengan normal.
Saat ini proses persidangan tersangka masih berlangsung, banyak kalangan menilai tututan yang diberikan Jaksa penuntut selama 1 tahun penjara sangat ringan. (*)
Discussion about this post