Dialektis.co
  • HOME
  • WARTA
  • PARLEMEN KALTIM
  • EKBIS
  • OLAHRAGA
  • GAYA HIDUP
  • RAGAM
  • PARIWARA
  • KOLOM
  • VIDEO
  • INFOGRAFIS
No Result
View All Result
  • HOME
  • WARTA
  • PARLEMEN KALTIM
  • EKBIS
  • OLAHRAGA
  • GAYA HIDUP
  • RAGAM
  • PARIWARA
  • KOLOM
  • VIDEO
  • INFOGRAFIS
No Result
View All Result
No Result
View All Result
Home OLAHRAGA

Hajar Timor Leste 3-0, Timnas Indonesia Lolos Semifinal SEA Games

by Redaksi
May 7, 2023
Hajar Timor Leste 3-0, Timnas Indonesia Lolos Semifinal SEA Games

DIALEKTIS.CO – Penampilan impresif kembali ditunjukkan Timnas Sepak Bola Indonesia di ajang SEA Games 2023. Setelah sebelumnya mengalahkan Filipina 3-0 dan Myanmar 4-0.

Kali ini, Minggu (7/5/2023) sore, skuad asuhan Indra Syafri mengalahkan Timor Leste dengan skor 3-0. Dengan hasil ini, Indonesia mengunci satu tempat di semifinal, dari grup A.

Jalannya pertandingan yang digelar di Stadion Nasional Olimpiade, Phnom Penh, Kamboja. Gol Timnas Indonesia diceploskan oleh Muhammad Ramadhan Sananta dan dua gol dari M Fajar Fathur Rahman.

Gol pertama dicetak Sananta pada babak pertama. Sundulan penyerang andalan PSM Makassar itu meluncur deras ke gawang Timor Leste, setelah mendapat umpan lambung M Fajar Fathur. Babak pertama skor 1-0.

Pada menit ke-62, Fajar Fathur Rahman memperbesar keunggulan Timnas Indonesia menjadi 2-0. Tembakan kaki kiri Fajar dari dalam kotak penalti setelah menerima umpan Ananda Raehan.

Fajar Fathur Rahman kembali mencatatkan namanya di papan skor pada menit ke-75.

Tembakan pertama Fajar mengenai mistar dan bola muntah bisa ia konversi menjadi gol, mengubah skor jadi 3-0 hingga laga usai.

Diketahui, Timnas Indonesia masih menyisakan satu laga. Laga pamungkas Timnas Indonesia akan menghadapi tuan rumah Kamboja, yang akan digelar pada 10 Mei 2023 kick off pukul 19.00 WIB. (*)

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Dialektis.co. Caranya dengan klik link https://t.me/+CNJcnW6EXdo5Zjg1 kemudian join. Agar lebih mudah instal aplikasi telegram dulu di ponsel Anda.

Print Friendly, PDF & Email
Tags: Timor Leste
Previous Post

Tiga Warga di Bontang Timbun BBM Bersubsidi, Barang Bukti 1 Ton Solar

Next Post

Piton Mangsa Kucing Bikin Geger Warga Jalan Habibon, Damkar Turun Tangan

Related Posts

Bagas Fikri Kejar Gelar Thailand Open, Hari Ini Tantang Unggulan China
OLAHRAGA

Bagas Fikri Kejar Gelar Thailand Open, Hari Ini Tantang Unggulan China

Bersiap Lawan Palestina & Argentina, Coach STY Panggil 26 Pemain
OLAHRAGA

Bersiap Lawan Palestina & Argentina, Coach STY Panggil 26 Pemain

Sempat Kena Prank Wasit, Timnas Indonesia Akhirnya Juara SEA Games
OLAHRAGA

Sempat Kena Prank Wasit, Timnas Indonesia Akhirnya Juara SEA Games

Profil Taufany, Pencetak Goal Penentu Kemenangan Indonesia Vs Vietnam
OLAHRAGA

Profil Taufany, Pencetak Goal Penentu Kemenangan Indonesia Vs Vietnam

Dramatis, Hajar Vietnam 3-2, Timnas Indonesia Lolos Final Sea Games
OLAHRAGA

Dramatis, Hajar Vietnam 3-2, Timnas Indonesia Lolos Final Sea Games

Menang 3-1 Lawan Bournemouth, Chelsea Mulai Keluar dari Zona Degradasi
OLAHRAGA

Menang 3-1 Lawan Bournemouth, Chelsea Mulai Keluar dari Zona Degradasi

Next Post
Piton Mangsa Kucing Bikin Geger Warga Jalan Habibon, Damkar Turun Tangan

Piton Mangsa Kucing Bikin Geger Warga Jalan Habibon, Damkar Turun Tangan

Leave a Reply Cancel reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Follow Us

  • TENTANG KAMI
  • REDAKSI
  • PEDOMAN MEDIA SIBER
  • KEBIJAKAN PRIVASI
  • DISCLAIMER
  • PEDOMAN PEMBERITAAN RAMAH ANAK

© 2022 DIALEKTIS.CO – Managed by Aydan Putra. All rights reserved.

No Result
View All Result
  • HOME
  • WARTA
  • PARLEMEN KALTIM
  • EKBIS
  • OLAHRAGA
  • GAYA HIDUP
  • RAGAM
  • PARIWARA
  • KOLOM
  • VIDEO
  • INFOGRAFIS

© 2021 DIALEKTIS.CO - Managed by Aydan Putra. All rights reserved.